Berbagi.....


Dalam kesepian malam kurajut kembali sayap-sayap patahku.
Kuberharap, esok aku kan terbang menggapai asa,

----0---

Saat engkau dihadapkan dengan begitu banyak pilihan dan harus memilihnya. Maka pilihlah yang benar, bermanfaat danterbaik. kita pun bisa memilih bagaoimana mengakhiri hari ini..

---0---

Ary Pelangi
Maret 2012
Kota Negeri Khayalan

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Berpisah dan Berharap Kembali Bertemu

Jendela Kamar dan Secangkir Kopi

Tenggelam di Puncak Menara